Beginners to Advanced Complete Course with Flutter

Beginners to Advanced Complete Course with Flutter

Rp 960.000

Mobile Application Batch 1 Preparing

24 April 2024 - 25 April 2024

13:00 - 16:00

02 May 2024

13:00 - 16:00

08 May 2024

13:00 - 16:00

Universitas Dinamika

Daftar Sekarang

Keuntungan

Sertifikat

Coffee Break

Soft Copy Materi Pelatihan

Perangkat

Flutter

Tingkatan

Advance

Deskripsi

Pelatihan ini memberikan pemahaman dan meningkatkan kemampuan peserta dalam mengembangkan aplikasi mobile (IOS dan Android) menggunakan flutter, mengerti fungsi-fungsi yang tersedia spesifik di IOS dan Android, dapat menggunakan fasilitas yang disediakan secara native di tiap platform, dapat memanfaatkan database Firebase untuk pengembangan aplikasi.

4 Sesi Full Offline di Kampus Universitas Dinamika
Senin s.d Selasa | 09.00 s.d 12.00 WIB
Kuota kelas minimal 20 orang

Note:
(*) Peserta membawa laptop sendiri untuk sesi kelas offline

Kurikulum

a. Dasar Dart
- Instal Dart
- Variabel
- Data Type
- Kontrol Flow
- Looping
- Fungsi

b. Dart Object Oriented
- Class dan Object
- Constructor
- Level Akses
- Inheritance
- Method
- Abstract
- Interface

c. Dasar Flutter
- Instal Flutter
- Program pertama dan Emulator
- Widget dasar
- Layout dasar
- State management

d. Widgets Lanjut
- Input dan output
- Themes

e. Routing
- Navigation
- Multi page

f. Sqlite
- Crud satu table
- Crud multi table

g. Rest Api
- Crud satu table
- Crud multi table

Registrasi Pelatihan

Tuliskan nama lengkap dan gelar untuk kebutuhan sertifikat

Anda punya pertanyaan? Kami ada Jawabannya!

Semua yang perlu Anda ketahui tentang pelatihan atau apapun

Apa itu short course?

Kursus singkat secara daring maupun luring dengan tema terbaru yang telah dipersiapkan tim kurikulum Fakultas di Universitas Dinamika. Tersedia materi adalah yang dapat Anda ikuti seperti Laravel, Flutter, Jaringan, Java, Python, C#, PHP, dan lain-lain.

Bagaimana cara mendaftar pelatihan?

Caranya mudah, anda cukup memilih kursus yang anda mau, kemudian bayar, dan anda dapat langsung tergabung pada kelas tersebut!

Siapa yang dapat mengikuti short course?

Short course dapat diikuti oleh siapa saja yang tertarik dengan pemrograman, baik untuk tujuan pribadi maupun profesional

Apa saja tema short course yang dapat saya pelajari di training center Undika ? 

Anda dapat mempelajari berbagai tema short course baik daring maupun luring tergantung pada kebutuhan dan preferensi Anda.